Pemerintah

Pj.Bupati Majalengka Resmikan Kampung Pancasila Desa Kawunghilir Kecamatan Cigasong

Pj Bupati Majalengka Resmikan Kampung Pancasila Desa Kawunghilir Kecamatan Cigasong

Majalengka,Aswinnews.com –
Pj Bupati Majalengka, Dedi Supandi, meresmikan Kampung Pancasila di Desa Kawunghilir, Kecamatan Cigasong, Rabu (08/01/2025).

Program Kampung Pancasila sendiri merupakan hasil kolaborasi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kabupaten Majalengka dan Kodim 0617/Majalengka.

Menurut Pj Bupati Majalengka, Dedi Supandi Kampung Pancasila adalah sebuah konsep yang menggambarkan bagaimana nilai-nilai Pancasila dapat diimplementasikan secara nyata dalam kehidupan masyarakat. 

“Disini, kita tidak hanya mengenal dan menghafal Pancasila, tetapi kita juga menghidupkan dan mengamalkan setiap silanya dalam kehidupan sehari-hari. Baik itu gotong royong, toleransi beragama dan kehidupan bermasyarakat,” tuturnya.

Ditetapkanya Desa Kawunghilir sebagai salah satu kampung Pancasila, karena sudah terlihat kekompakan dan gotong royong masyarakatnya dalam berbagai bidang.

Saya berharap nilai-nilai luhur Pancasila akan semakin mengakar kuat di hati sanubari masyarakat dan menjadi pedoman dalam setiap tindakan masyarakatnya.

Dedi Supandi juga mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama menjaga, merawat, dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila di kampung ini. 

“Marilah kita wujudkan kampung ini sebagai contoh nyata dari penerapan Pancasila, sebagai sumber inspirasi bagi Desa lainnya di Majalengka,” ajaknya. (Abdilah)

Nuryaji

Recent Posts

Pemdes Berancah Galang Goro Massal Dukung Program “BEDA SEKATAN” Kecamatan Bantan

Pemdes Berancah Galang Goro Massal Dukung Program “BEDA SEKATAN” Kecamatan BantanBENGKALIS - ASWINNEWS. COM –…

37 menit ago

SDN Kedungbogo Preserves Culture Through Reog Association

SDN Kedungbogo Preserves Culture Through Reog AssociationJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- In the midst of the rapid flow of…

1 jam ago

SDN Kedungbogo Lestarikan Budaya Lewat Paguyuban Reog

SDN Kedungbogo Lestarikan Budaya Lewat Paguyuban ReogJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- Di tengah derasnya arus globalisasi, upaya pelestarian budaya…

1 jam ago

Pelaksanaan PSU 8 Kabupaten/Kota,19 April,Berjalan Lancar

Pelaksanaan PSU 8 Kabupaten/Kota, 19 April, Berjalan LancarJakarta -aswinnews.com- Delapan kabupaten/kota yakni Kota Banjarbaru (Kalimantan…

3 jam ago

Ibu Lijah,Warga RT 06 RW 03 Dusun Tua Desa Prapat Tunggal Tutup Usia

Ibu Lijah, Warga RT 06 RW 03 Dusun Tua Desa Prapat Tunggal Tutup UsiaBENGKALIS- ASWINNEWS.COM…

4 jam ago

Aroma of Grilled Fish and Natural Nuances: Delicious Sensation at RM Abah Kenari Sumedang

Aroma of Grilled Fish and Natural Nuances: Delicious Sensation at RM Abah Kenari SumedangSUMEDANG-ASWINNEWS.COM- The…

4 jam ago