TNI

Masuki Hari Ke-25,Koramil 1710-01/Kokonao Kembali Bagikan Takjil Ramadhan Gratis Untuk Pengguna Jalan Yang Melintas

Masuk Hari Ke-25, Koramil 1710-01/Kokonao Kembali Bagikan Takjil Ramadhan Gratis Untuk Pengguna Jalan Yang Melintas

MIMIKA- Aswinnews.com- Sebagai salah satu bentuk kepedulian dan kebersamaan di bulan Ramadhan yang penuh berkah,  personel Koramil 1710-01/Kokonao dipimpin Danramil Kapten Inf Belli G. Rachmad, S.A.P membagi takjil gratis kepada masyarakat pengguna jalan yang melintas di jalan depan Masjid Baiturrahman Sp.2 Distrik Mimika Baru, Kab. Mimika, Selasa (25/03/2025).

Danramil mengatakan bahwa tujuan dari pembagian takjil tersebut adalah untuk lebih mendekatkan TNI dalam hal ini Koramil 1710-01/Kokonao dengan masyarakat dan agar kita bisa memaknai bulan suci Ramadhan ini dengan lebih peduli dan berempati terhadap sesama. Terlebih bulan suci Ramadhan merupakan bulan penuh rahmat dan ampunan.

“Hal ini bertujuan lebih menyemarakan Ramadhan dan bentuk terima kasih kepada masyarakat, selain itu ajang seperti ini juga bermanfaat  sebagai sarana sosialisasi yang efektif dalam mengajak masyarakat untuk tak lupa berbagi mumpung di bulan Ramadhan,” kata Danramil.

Lebih lanjut Danramil mengatakan, pembagian takjil ini merupakan progam rutin tahunan yang telah dirangkai dalam program berbagi takjil Ramadhan dan di adakan di beberpa titik strategis di Kota Mimika. “Pembagian takjil tidak hanya hari ini saja, Kodim 1710/Mimika dan Koramil jajaran telah membagikan paket takjil di berbagai lokasi mulai awal Ramadhan hingga hari ke-25 Ramadhan”, pungkasnya.


Ine

Nuryaji

Recent Posts

PT BLJ Distributes 10.000 Food Packages in 11 Sub-districts in Bengkalis Regency

PT BLJ Distributes 10,000 Food Packages in 11 Sub-districts in Bengkalis RegencyBENGKALIS – ASWINNEWS.COM -…

40 menit ago

PT BLJ Salurkan 10.000 Paket Sembako Di 11 Kecamatan Di Kabupaten Bengkalis

PT BLJ Salurkan 10.000 Paket Sembako Di 11 Kecamatan Di Kabupaten BengkalisBENGKALIS – ASWINNEWS.COM -…

45 menit ago

Gelar Ramadan Berkah,Karang Taruna Desa Bicoli Beri Santunan dan Buka Puasa Bersama Anak Yatim

Gelar Ramadhan Berkah, Karang Taruna Desa Bicoli Beri Santunan dan Buka Puasa Bersama Anak Yatim.HAL-TIM-MALUT-ASWINNEWS.COM-…

5 jam ago

Kisah Cinta Abadi,Film ” Tak Ingin Usai Disini ” Karya Robert Ronny

Kisah Cinta Abadi, Film " Tak Ingin Usai Disini" Karya Robert RonnyJakarta -aswinnews.com- Film "Tak…

5 jam ago

Desa Mandiri Buka 36.000 Hektar Sawah Di Blora Dan Cepu Jateng

Desa Mandiri Buka 36.000 Hektar Sawah Di Blora Dan Cepu JatengJATENG-ASWINNEWS.COM- Desa Mandiri adalah lembaga…

6 jam ago

Dogiyai Regent Yudas Tebai Invites the Community to Work Together to Build the Region

Dogiyai Regent Yudas Tebai Invites the Community to Work Together to Build the RegionDOGIYAI-ASWINNEWS.COM- On…

7 jam ago