PMII Kota Ternate Mendesak PB PMII Segera Evaluasi PKC PMII Malut.
TERNATE-MALUT-ASWINNEWS.COM-Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PC PMII) Kota Ternate mendesak PB PMII untuk segera evaluasi PKC PMI Maluku Utara,Senin 17 Maret 2025.
PC PMII Kota Ternate menilai surat instruksi yang dikeluarkan oleh PKC PMII Maluku Utara dengan Nomor surat245.PKC-IV.Z-02.01-002.A-I.03-2025 yang ditujukan ke PC PMII Kota Ternate, dinilai cacat aturan dan amburadul.
Ketua PC PMII Kota Ternate Irwan Latumetan menyampaikan, surat yang di keluarkan oleh PKC PMII Maluku Utara dinilai cacat secarah aturan. Selain itu PKC PMII Maluku Utara diangap tidak memahami Peraturan Organisasi (PO).
Menurutnya, dalam isi surat tersebut semestinya tidak ada istilah periode tapi masa khidmat berdasarkan Peraturan Organisasi. Kedua surat tersebut seharusnya mengunakan istilah Konferensi Cabang (Konfercab) bukan mengunakan istilah Konvercab (Konverensi Cabang).
Lanjut Irwan, PKC PMII Maluku Utara amburadul dan tidak memahami aturan organisasi. Ini PKC masa buat surat saja amburadul seperti ini, apalagi ketua PKC saat ini masuk pengurus BPH PB PMII ko surat saja tidak memahami dan tidak taat aturan organisasi.
Ketua PKC PMII Maluku Utara terindikasi melakukan pelanggaran etika organisasi oleh sebab itu PC PMII Ternate meminta kepada PB PMII agar segera evaluasi PKC PMII Maluku Utara.
Selain itu PC PMII Ternate juga mendesak PB PMII untuk segera menginstruksikan PKC PMII Maluku Utara,segera melakukan Konkorcab karena masa jabatan PKC PMII telah berakhir pada bulan Agustus di tahun 2024.
“Dengan adanya Wahida Abdurahim di pengurus besar (PB PMII) saja sudah cacat secara administrasi. Karena didalam aturan PO ataupun ADRT tidak boleh memegang dua jabatan sekaligus,” tutupnya.
Biro Ternate/Enal
—
Meningkatkan Kualitas Pendidikan dengan Prioritas Personal Demand dan Pembelajaran Tingkat TinggiOleh : Sujaya, S. Pd.…
Polda Lampung Berduka,3 Personel Terbaik Gugur Dalam Tugas Di WaykananLAMPUNG-ASWINNEW.COM- Penggrebekan sabung ayam di Kampung…
The Form of THR Becomes a Measure of Whether We Are Pancasilaists or NotBy: Jacob…
Wujud THR Menjadi Penakar Pancasilais Atau Tidak Diri KitaOleh : Jacob EresteWartawan LepasTunjangan Hari Raya…
PMII Ternate City Urges PB PMII to Immediately Evaluate PKC PMII Malut.TERNATE-MALUT-ASWINNEWS.COM-The Branch Management of…
DPD LMR Bengkalis Distributes 50 Food Packages, Regent Kasmarni Gives AppreciationBENGKALIS —ADWINNEWS.COM - The Regional…