Tokoh

Yusril Buang Terpilih Sebagai Ketua Umum HMI Cabang Ternate


Yusril Buang Terpilih Sebagai Ketua Umum HMI Cabang Ternate


TERNATE,MALUT-ASWINNEWS.COM Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Ternate Gelar (Konfercab) Ke-XXXIV. Setelah tertunda beberapa minggu, Forum, ini kembali dilanjutkan sidang diGedung KAHMI Center Kota Ternate Maluku Utara,Rabu 26 Februari 2025.

Dalam konferensi kali ini terdapat lima calon yang mendaftarkan diri sebagai kandidat calon ketua umum HMI Cabang Ternate, Ismail Manuputy, Abdullah Karmadi, Asyudin Lamasia, Mulyanto Soleman dan, Yusril Buang.

Nama Ismail Manuputy sempat mencuat, sebelum pembukaan konferensi berlangsung, mantan Ketua Komisariat K.H Ahmad Dahlan, yang juga ketua bidang sumber daya anggota (SDA dan Lingkungan hidup ) HMI Cabang Ternate, akhirnya terpilih sebagi Ketua Umum HMI Cabang Ternate periode 2025-2026,pada konferensi yang berlangsung di Auditorium KAHMI Center tersebut.

Kata Yusril, tentunya semua kader HMI memiliki harapan melihat Himpunan ini kedepannya jauh lebih baik dalam segi perkaderan maupun gerakan.

” Untuk itu ada beberapa hal yang perlu di benahi dan itu terletak pada bagaimana membangun mitra organisasi lewat konsolidasi internal serta memanfaatkan dan memberdayakan seluruh perangkat organisasi yang berada di bawah naungan cabang,” katanya.

Dengan headline “HMI Return ” sebagai alat perjuangan yang akan menjadi pengarah dan penuntun kerja-kerja organisasi, HMI return akan kami jadikan nafas perjuangan melawan kezaliman dengan selalu berpihak pada kaum mustadhafin.

Hal ini bisa dicapai dengan memaksimalkan berbagai potensi SDM di HMI cabang  Ternate, serta menghidupkan berbagai lembaga pengembangan profesi (LPP), maka perlu kerja sama seluruh kader HMI cabang  Ternate untuk mengoptimalkan seluruh visi dan misi HMI Return.

“Rasa syukur ia, Sampaikan kepada seluruh rekan-rekan HMI yang telah membantu mensukseskan berlangsungnya konferensi HMI,” tutupnya.


Abdullah Assegaf

Nuryaji

Recent Posts

Sebanyak 741 Calon Jemaah Haji Purwakarta,Ikuti Bimbingan Manasik Haji

Sebanyak 741 Calon Jemaah Haji Purwakarta, Ikuti Bimbingan Manasik Haji.PURWAKARTA-ASWINNEWS.COM -- Sebanyak 741 Calon Jemaah…

57 menit ago

BREAKING NEWS ! Kurir Sabu 38 Bungkus Dibekuk di Bengkalis,Jaringan Internasional Terendus !

BREAKING NEWS! Kurir Sabu 38 Bungkus Dibekuk di Bengkalis, Jaringan Internasional Terendus!BENGKALIS –ASWINNEWS.COM - Aksi…

1 jam ago

Visiting Residents Together,How TNI-Polri in Purwakarta Maintain Synergy

Visiting Residents Together, How TNI-Polri in Purwakarta Maintain SynergyPURWAKARTA-ASWINNEWS.COM - The synergy between TNI-Polri in…

1 jam ago

Sambangi Warga Bersama,Cara TNI-Polri Di Purwakarta Jaga Sinergitas

Sambangi Warga Bersama,Cara TNI-Polri Di Purwakarta Jaga SinergitasPURWAKARTA-ASWINNEWS.COM - Sinergitas TNI-Polri di Kabupaten Purwakarta makin…

1 jam ago

Kuwu Tanjungpura Again Casts Concrete for Neighborhood Road RT.06 with 2025 DD Budget

Kuwu Tanjungpura Again Casts Concrete for Neighborhood Road RT 06 with 2025 DD BudgetIndramayu-aswinnews.com- The…

4 jam ago

Kuwu Tanjungpura Kembali Cor Beton Jalan Lingkungan RT.06 Dengan Anggaran DD 2025

Kuwu Tanjungpura Kembali Cor Beton Jalan Lingkungan RT 06 Dengan Anggaran DD 2025Indramayu-aswinnews.com-Pemerintah Desa (Pemdes)…

4 jam ago