POLRI

Kelompok Wanita Tani Sri Kandi Ikuti Launching Ketapang Dan Makanan Bergizi


Kelompok Wanita Tani Sri Kandi Ikuti Launching Ketapang Dan Makanan Bergizi

LANGKAT-ASWINNEWS.COM- Kelompok Wanita Tani Sri Kandi Desa Suka Rakyat, mengikuti launching program Pekarangan Pangan Lestari,melalui pendekatan terintegrasi dan kelanjutan.
Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan makanan bergizi gratis.

Acara diadakan di dusun Sido Mulyo Desa Suka Rakyat,Kecamatan Bahorok Kabupaten Langkat,Senin 24 Februari 2025.

Berkat pembinaan Kepala Desa Suka Rakyat, Lilik Sucipto,Kelompok Wanita Tani Sri Kandi berhasil mengikuti Launching Ketapang dan makanan bergizi gratis.


Di hadiri Camat Bahorok,
Robby Deritawan Sitepu SE,
Kapolsek AKP Doni Gunawan SH,
Koramil 06 Bohorok yang diwakili Babinsa Serka Saidan,serta Ketua Bayangkari,
Kordinator BPP, Roslita SP.,Waka Polsek Iptu Jasmin, dan masyarakat .

Kegiatan Launching dilakukan melalui Live streaming Mabes Polri, berlokasi di Akpol Semarang .

Pada kesempatan tersebut Ketua Bayangkari Bohorok meninjau lokasi Pekarangan Pangan Lestari (P2L).

P2L ditanami kangkung,cabai dan kacang panjang.Diharapkan P2L ini dapat menghasilkan dengan maksimal.
Sehingga bisa menunjang ketahanan pangan bergizi gratis.


( Am ).

Nuryaji

Recent Posts

Sinergi Pekerja Ojol Dengan Serikat Buruh Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Yang Berkeadilan dan Manusiawi

Sinergi Pekerja Ojol Dengan Serikat Buruh Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Yang Berkeadilan dan ManusiawiOleh : Jacob…

5 jam ago

Asmar Harap Tausiah UAS Jadi Obor Pencerahan Bagi Masyarakat Meranti

Asmar Harap Tausiah UAS Jadi Obor Pencerahan Bagi Masyarakat MerantiMERANTAI – ASWINNEWS.COM – Bupati Kepulauan…

5 jam ago

Pemdes Berancah Galang Goro Massal Dukung Program “BEDA SEKATAN” Kecamatan Bantan

Pemdes Berancah Galang Goro Massal Dukung Program “BEDA SEKATAN” Kecamatan BantanBENGKALIS - ASWINNEWS. COM –…

8 jam ago

SDN Kedungbogo Preserves Culture Through Reog Association

SDN Kedungbogo Preserves Culture Through Reog AssociationJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- In the midst of the rapid flow of…

8 jam ago

SDN Kedungbogo Lestarikan Budaya Lewat Paguyuban Reog

SDN Kedungbogo Lestarikan Budaya Lewat Paguyuban ReogJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- Di tengah derasnya arus globalisasi, upaya pelestarian budaya…

8 jam ago

Pelaksanaan PSU 8 Kabupaten/Kota,19 April,Berjalan Lancar

Pelaksanaan PSU 8 Kabupaten/Kota, 19 April, Berjalan LancarJakarta -aswinnews.com- Delapan kabupaten/kota yakni Kota Banjarbaru (Kalimantan…

11 jam ago