Politik

DPD PKS Indramayu Ucapkan Selamat Dan Sukses Kepada Bupati Dan Wakil Bupati

DPD PKS Indramayu Ucapkan Selamat Dan Sukses Kepada Bupati Dan Wakil Bupati


INDRAMAYU-ASWINNEWS.COM- Ketua DPD PKS Indramayu, H. Ruswa M.Pdi.,Sabtu 22 Februari 2025, mengucapkan selamat dan sukses kepada Bupati dan Wakil Bupati Indramayu terpilih, Lucky Hakim dan H. Syaefudin.

Beliau berharap,semua pihak bisa bersinergi untuk mensejahterakan masyarakat Indramayu dengan pemerintahan baru ini. Lucky Hakim dan H. Syaefudin telah dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Indramayu periode 2025-2030 oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Merdeka pada Kamis, 20 Februari 2025.

” Mereka memperoleh dukungan yang cukup besar dari masyarakat, dengan persentase 67,7%,” ujarnya.

H.Ruswa juga mendukung Program Visi REANG yang telah dirumuskan oleh tim transisi menjadi 33 Program Prioritas untuk mensejahterakan masyarakat.

H.Ruswa berpesan kepada Bupati dan Wakil Bupati untuk bisa bersinergi dengan kekuatan politik yang ada,terutama mitra pemerintah yaitu DPRD.

“Mudah-mudahan kalau bisa bersinergi dengan DPRD,Insya Allah,program-program yang telah disusun bisa direalisasikan dengan maksimal,” ucap H.Ruswa.


Bakhrudin

Nuryaji

Recent Posts

Protecting State or Extorting People ?

Protecting State or Extorting People ?By, Abah RoyDPC Aswin Kota CirebonBuying a house is one…

5 jam ago

Negara Pelindung Atau Pemalak Rakyat ?

Negara Pelindung Atau Pemalak Rakyat ?Oleh,Abah RoyDPC Aswin Kota CirebonMembeli rumah adalah salah satu pencapaian…

5 jam ago

Why Should Youth Participate in the Progress of Education ?

Why Should Youth Participate in the Progress of Education ?By: Dr. HardikaInitiator of the Indonesian…

6 jam ago

Mengapa Pemuda Harus Turut Serta Dalam Kemajuan Dunia Pendidikan ?

Mengapa Pemuda Harus Turut Serta Dalam Kemajuan Dunia Pendidikan?Oleh : Dr.HardikaInisiator Himpunan Pendidikan dan Pengajar…

6 jam ago

Pembohong Itu Sama Dengan Koruptor Yang Tidak Lagi Bisa Mendapat Kepercayaan Publik

Pembohong Itu Sama Dengan Koruptor Yang Tidak Lagi Bisa Mendapat Kepercayaan PublikOleh : Jacob EresteWartawan…

16 jam ago