Satgas Yonif 762/VYS Gotong Royong Bersihkan Gereja Di Kampung Subin
MAYBRAT-ASWINNEWS.COM- Satgas Yonif 762/VYS bersama masyarakat melaksanakan gotong royong membersihkan Gereja Jemaat Eden Klasis Subin di Kampung Subin, Distrik Aitinyo, Kab.Maybrat, Papua Barat Daya, Rabu (29/01/2025).
Dalam keterangan tertulis Penerangan Satgas, Danpos Subin Letda Inf Mahmud Sofyan mengatakan, bahwa kegiatan gotong royong tersebut dilaksanakan dalam rangka mempererat silaturahmi, kekompakan dan kekeluargaan bersama masyarakat Kampung Subin.
“Dengan kerja sama gotong royong ini, diharapkan gereja menjadi bersih dan rapi sehingga masyarakat lebih nyaman melaksanakan ibadah dan tentunya enak dipandang mata,” tutur Danpos.
Kegiatan ini disambut baik oleh masyarakat Kampung Subin, terlihat dengan antusiasnya mereka mengikuti gotong royong tersebut. Bagi masyarakat kegiatan ini menunjukkan wujud toleransi bukan hanya pada saat acara adat saja, akan tetapi juga dalam kegiatan sehari-hari.
(Yonif 762)
Sinergi Pekerja Ojol Dengan Serikat Buruh Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Yang Berkeadilan dan ManusiawiOleh : Jacob…
Asmar Harap Tausiah UAS Jadi Obor Pencerahan Bagi Masyarakat MerantiMERANTAI – ASWINNEWS.COM – Bupati Kepulauan…
Pemdes Berancah Galang Goro Massal Dukung Program “BEDA SEKATAN” Kecamatan BantanBENGKALIS - ASWINNEWS. COM –…
SDN Kedungbogo Preserves Culture Through Reog AssociationJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- In the midst of the rapid flow of…
SDN Kedungbogo Lestarikan Budaya Lewat Paguyuban ReogJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- Di tengah derasnya arus globalisasi, upaya pelestarian budaya…
Pelaksanaan PSU 8 Kabupaten/Kota, 19 April, Berjalan LancarJakarta -aswinnews.com- Delapan kabupaten/kota yakni Kota Banjarbaru (Kalimantan…