TNI

Satgas Yonif 762/VYS Keliling Bagikan Bubur Kacang Hijau Kepasa Warga Kampung Aisyo

Satgas Yonif 762/VYS Keliling Bagikan Bubur Kacang Hijau Kepada Warga Kampung Aisyo


Maybrat-aswinnews.com- Sebagai bentuk kepedulian dan memenuhi kebutuhan gizi serta nutrisi bagi masyarakat di wilayah penugasan, Pos Ainod Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Papua Barat Daya Yonif 762/VYS berkeliling kampung kunjungi tiap rumah warga bagikan puluhan gelas bubur kacang hijau di Kampung Aisyo, Distrik Aifat, Kabupaten Maybrat, Papua Barat Daya, Rabu (08/01/2025).

Hal tersebut disampaikan oleh Dansatgas Yonif 762/VYS Letkol Inf Dwi Haryanto,S.Hub.Int.,M.H.I dalam keterangan tertulisnya secara terpisah di Pos Kotis (Komando Taktis) Kumurkek di Distrik Aifat, Kabupaten Maybrat, Papua Barat Daya.

Dikatakan Dansatgas, dengan makan bubur kacang ijo ini diharapkan dapat membantu warga di wilayah penugasan dalam menjaga kebutuhan gizi mereka sehingga tetap sehat. Kebersamaan TNI dan rakyat sangat penting, berbagai macam cara positif personil Satgas Yonif 762/VYS melakukan pendekatan diri dan mempererat rasa persaudaraan. Pada kesempatan itu, Danpos (Komandan Pos) Aisyo Lettu Inf Aby Juniavian Kusuma,S.Tr.(Han) beserta personil Pos Aisyo berkeliling kampung kunjungi warga dari rumah ke rumah dengan membagikan bubur kacang hijau. Bentuk kepedulian yang dilakukan Satgas Yonif 762/VYS menarik perhatian Manfred Baho selaku Kepala Kampung Aisyo, dirinya sangat mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada personil Satgas Yonif 762/VYS.


Yonif 762
Red

Nuryaji

Recent Posts

Happy Kartini Day April 21,2025

Happy Kartini Day April 21, 2025MAJALENGKA-ASWINNEWS.COM- Chairman of the Board of Trustees of DPP ASWIN…

49 menit ago

Selamat Hari Kartini 21 April 2025

Selamat Hari Kartini 21 April 2025MAJALENGKA-ASWINNEWS.COM- Ketua Dewan Pembina DPP ASWIN (Asosiasi Wartawan Internasional) Aceng…

51 menit ago

SMPN 3 Sindang Holds Kartini Day Ceremony,Wearing Tradisional Kebaya

SMPN 3 Sindang Holds Kartini Day Ceremony, Wearing Traditional KebayaIndramayu-aswinnews.com- There was something unique and…

5 jam ago

SMPN 3 Sindang Laksanakan Upacara Hari Kartini,Kenakan Busana Kebaya Tradisional

SMPN 3 Sindang Laksanakan Upacara Hari Kartini,Kenakan Busana Kebaya TradisionalIndramayu-aswinnews.com- Ada yang unik dan istimewa…

5 jam ago

Sinergi Pekerja Ojol Dengan Serikat Buruh Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Yang Berkeadilan dan Manusiawi

Sinergi Pekerja Ojol Dengan Serikat Buruh Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Yang Berkeadilan dan ManusiawiOleh : Jacob…

12 jam ago