TNI

Tanamkan Jiwa Nasionalisme,Prajurit Yonif 407/PK Laksanakan Upacara Bendera Hari Senin

Tanamkan Jiwa Nasionalisme,Prajurit Yonif 407/PK Laksanakan Upacara Bendera Hari Senin


Tegal-aswinnews.com- Dalam rangka memupuk jiwa nasionalisme, Prajurit Yonif 407/PK melaksanakan rutinitas upacara pengibaran bendera Merah Putih yang bertempat di Lapangan Mako Yonif 407/PK, Jawa Tengah. Senin (06/01/2025).

Bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) Danyonif 407/PK Letkol Inf Rachmat Ferdiantono, S.H.,M.Han, memimpin jalannya upacara pengibaran bendera Merah Putih yang diikuti oleh prajurit Yonif 407/PK.

Kegiatan diawali dengan pengibaran bendera merah putih yang pada kesempatan ini Lettu Inf Agung bertindak selaku Komandan Upacara (Danup) dilanjutkan dengan pembacaan teks Pancasila serta pengucapan Sapta Marga.

Upacara bendera ini dilaksanakan sebagai bentuk penghormatan kepada bendera Merah Putih dan wujud cinta kepada bangsa dan negara.

Komandan Batalyon Infanteri 407/Padma Kusuma Letkol Inf Rachmat Ferdiantono, S.H.,M.Han, menyampaikan, laksanakan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab bahwa pelaksanaan upacara bukan sekadar rutinitas, tetapi sebagai wujud nasionalisme yang harus terus dijaga, khususnya bagi prajurit TNI.

Humas/Red

Nuryaji

Recent Posts

Sinergi Pekerja Ojol Dengan Serikat Buruh Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Yang Berkeadilan dan Manusiawi

Sinergi Pekerja Ojol Dengan Serikat Buruh Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Yang Berkeadilan dan ManusiawiOleh : Jacob…

5 jam ago

Asmar Harap Tausiah UAS Jadi Obor Pencerahan Bagi Masyarakat Meranti

Asmar Harap Tausiah UAS Jadi Obor Pencerahan Bagi Masyarakat MerantiMERANTAI – ASWINNEWS.COM – Bupati Kepulauan…

5 jam ago

Pemdes Berancah Galang Goro Massal Dukung Program “BEDA SEKATAN” Kecamatan Bantan

Pemdes Berancah Galang Goro Massal Dukung Program “BEDA SEKATAN” Kecamatan BantanBENGKALIS - ASWINNEWS. COM –…

8 jam ago

SDN Kedungbogo Preserves Culture Through Reog Association

SDN Kedungbogo Preserves Culture Through Reog AssociationJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- In the midst of the rapid flow of…

8 jam ago

SDN Kedungbogo Lestarikan Budaya Lewat Paguyuban Reog

SDN Kedungbogo Lestarikan Budaya Lewat Paguyuban ReogJOMBANG-ASWINNEWS.CIM- Di tengah derasnya arus globalisasi, upaya pelestarian budaya…

8 jam ago

Pelaksanaan PSU 8 Kabupaten/Kota,19 April,Berjalan Lancar

Pelaksanaan PSU 8 Kabupaten/Kota, 19 April, Berjalan LancarJakarta -aswinnews.com- Delapan kabupaten/kota yakni Kota Banjarbaru (Kalimantan…

10 jam ago