Politik

Wiwin Apresiasi Sinergi Pemerintah Dan Masyarakat Dalam Upaya Pelestarian Bumi

Wiwin Apresiasi Sinergi Pemerintah Dan Masyarakat Dalam Upaya Pelestarian Bumi

Jombang-aswinnews com- Wiwin Isnawati,anggota Fraksi PDI Perjuangan DPRD Jawa Timur,Minggu 29 Desember 2024,dalam keterangan pers, menyatakan kebahagiaannya atas kesuksesan Kelompok Tani Hutan di wilayah Nganjuk, Jombang, dan Mojokerto.

Beliau mengapresiasi kerjasama yang baik antara pemerintah dan masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan. Dengan semangat “Salam Rimba, Salam Lestari”, Wiwin menekankan pentingnya sinergi dalam upaya pelestarian bumi.

Sebelum terpilih sebagai anggota legislatif, Wiwin Isnawati menjabat sebagai Ketua PKK Kabupaten Jombang selama lima tahun, menunjukkan dedikasinya dalam pemberdayaan masyarakat dan kesejahteraan sosial.

Kelompok Tani Hutan di wilayah Nganjuk, Jombang, dan Mojokerto telah berhasil menunjukkan, bahwa kolaborasi antara pemerintah dan masyarakat dapat menghasilkan program pelestarian lingkungan yang efektif.

Keberhasilan ini diharapkan menjadi inspirasi bagi daerah lain untuk mengembangkan inisiatif serupa dalam menjaga kelestarian alam dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.


*Humas
+Mif,biro Jombang

Nuryaji

Recent Posts

Happy Kartini Day April 21,2025

Happy Kartini Day April 21, 2025MAJALENGKA-ASWINNEWS.COM- Chairman of the Board of Trustees of DPP ASWIN…

1 jam ago

Selamat Hari Kartini 21 April 2025

Selamat Hari Kartini 21 April 2025MAJALENGKA-ASWINNEWS.COM- Ketua Dewan Pembina DPP ASWIN (Asosiasi Wartawan Internasional) Aceng…

2 jam ago

SMPN 3 Sindang Holds Kartini Day Ceremony,Wearing Tradisional Kebaya

SMPN 3 Sindang Holds Kartini Day Ceremony, Wearing Traditional KebayaIndramayu-aswinnews.com- There was something unique and…

6 jam ago