Internasional

Presiden Prabowo Kunjungi Mahasiswa Indonesia Di Kairo Mesir

Presiden Prabowo Kunjungi Mahasiswa Indonesia Di Kairo Mesir


Kairo Mesir-aswinnews.com- Saat melakukan kunjungan kenegaraan ke Mesir, Presiden RI Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan mahasiswa Indonesia yang tengah menempuh pendidikan di Universitas Al Azhar, Rabu (18/12).

Di depan 2000 mahasiswa, beliau menceritakan tentang ketokohan Gus Dur.

Tokoh yang mempunyai pemikiran yang luas dan keberpihakan terhadap minoritas yang tinggi, menjadi tokoh muslim yang sangat inklusif.

Ia mencontohkan, saat Gus Dur memerintahkan Ansor dan Banser untuk menjaga tempat ibadah di tengah ancaman terorisme, termasuk pengeboman gereja.

Mungkin jarang di dunia, kata Bapak Presiden, ada pemuda pemudi muslim pada saat hari Natal, pada saat tahun baru, pada hari-hari besar minoritas berdiri di tempat ibadahnya agama lain, menjaga umat agama lain supaya mereka tenang menjalankan ibadahnya.

Ansor Banser bukan menjaga gereja saat natal tapi menjaga keutuhan NKRI,agar semua agama termasuk minoritas di negeri ini dapat beribadah dengan nyaman.

Mif/Red

Nuryaji

Recent Posts

City War Movie by Mouly Surya

City War Movie by Mouly SuryaJakarta - aswinnews.com-Press Screening & Press Conference of a City…

43 menit ago

Menteri Kependudukan Dan Pembangunan Keluarga/BKKBN Salurkan MBG Bagi Ibu Hamil Di Majalengka

Menteri Kependudukan Dan Pembangunan Keluarga/BKKBN Salurkan MBG Bagi Ibu Hamil Di MajalengkaMAJALENGKA-aswinnews.com - Menteri Kependudukan…

2 jam ago

Indramayu Regent Reviews Tourism Investment Potential in Bojongsari Reservoir

Indramayu Regent Reviews Tourism Investment Potential in Bojongsari Reservoir INDRAMAYU-ASWINNEWS.COM- Indramayu Regent, Lucky Hakim, reviewed…

2 jam ago

Bupati Indramayu Tinjau Potensi Investasi Wisata Di Waduk Bojongsari

Bupati Indramayu Tinjau Potensi Investasi Wisata Di Waduk Bojongsari INDRAMAYU-ASWINNEWS.COM- Bupati Indramayu, Lucky Hakim, meninjau…

2 jam ago

Film Animasi Jumbo Mencapai Rekor 6 Juta Penonton

Film Animasi Jumbo Mencapai Rekor 6 Juta Penonton Jakarta - aswinnews.com-Setelah berhasil menjadi film animasi…

2 jam ago

Peningkatan Keahlian Dan Pencegahan Kebakaran Di Purwakarta,Fokus Pada Skill Dan Kesiapsiagaan

Peningkatan Keahlian Dan Pencegahan Kebakaran Di Purwakarta, Fokus Pada Skill Dan Kesiapsiagaan.PURWAKARTA-ASWINNEWS.COM -- Bupati Purwakarta,…

2 jam ago