Sekda DKI Jakarta Buka Gebyar Festival Olahraga Rakyat di GOR Brojo Soemantri
Jakarta-Aswinnews.com- Mewakili Gubernur,Sekda DKI Jakarta Joko Agus Setiono,membuka Gebyar Festival Olahraga Rakyat,di GOR Brojo Soemantri,HR.Rasuna Said,Kuningan Jakarta Pusat,pada Minggu 27 Oktober 2024.
Di hadiri oleh Ketua OTKB KORMI DKI Jakarta, Syahrudin Darwis serta para Pengurus Inorga se DKI Jakarta, serta tamu undangan lainnya.
KORMI mengadakan Gebyar Festival Olahraga Tradisional khususnya OTKB, berjumlah 20 inorga, seluruh DKI Jakarta.
20 cabang olahraga tradisional tersebut, antara lain Enggrang, Panahan Tradisional, peragaan olahraga pernapasan, atraksi gaya mematahkan toya yang ditampilkan oleh 6 orang Shifu dari Induk Organisasi (Inorga ) Perguruan Ikatan Pencak Silat Kera Sakti Indonesia, dilanjutkan penampilan dari Aliansi Kungfu Tradisional Indonesia ( Akti ) yang terdiri dari usia remaja sekitar 10 orang, serta cabang – cabang olahraga tradisional lainnya.
Atas terselenggaranya acara tersebut,Awak media Aswinnews.com berkesempatan mewawancarai Syahrudin Darwis,Ketua OTKB Kormi DKI Jakarta.
Syahrudin Darwis mengatakan, bahwa acara ini sekaligus mendukung Masyarakat Indonesia menuju Indonesia Bugar 2045. Acara tersebut merupakan acara rutin yang diadakan oleh Dinas Pemuda dan Olahraga.
DW Landjari
Menteri Kependudukan Dan Pembangunan Keluarga/BKKBN Salurkan MBG Bagi Ibu Hamil Di MajalengkaMAJALENGKA-aswinnews.com - Menteri Kependudukan…
Indramayu Regent Reviews Tourism Investment Potential in Bojongsari Reservoir INDRAMAYU-ASWINNEWS.COM- Indramayu Regent, Lucky Hakim, reviewed…
Bupati Indramayu Tinjau Potensi Investasi Wisata Di Waduk Bojongsari INDRAMAYU-ASWINNEWS.COM- Bupati Indramayu, Lucky Hakim, meninjau…
Film Animasi Jumbo Mencapai Rekor 6 Juta Penonton Jakarta - aswinnews.com-Setelah berhasil menjadi film animasi…
Peningkatan Keahlian Dan Pencegahan Kebakaran Di Purwakarta, Fokus Pada Skill Dan Kesiapsiagaan.PURWAKARTA-ASWINNEWS.COM -- Bupati Purwakarta,…
Bakamla RI Adakan Latihan VBSS Intermediate Level Tahun 2025Jakarta - aswinnews.com-Bakamla RI bersama United Nation…